Skip to main content

Posts

Showing posts from 2009

Jaringan lokal Nirkabel

'''Jaringan lokal nirkabel''' atau '''WLAN''' adalah suatu jaringan area lokal nirkabel yang menggunakan gelombang radio sebagai media tranmisinya:  link terakhir yang digunakan adalah nirkabel, untuk memberi sebuah koneksi jaringan ke seluruh pengguna dalam area sekitar. Area dapat berjarak dari ruangan tunggal ke seluruh kampus. Tulang punggung jaringan biasanya menggunakan kable, dengan satu atau lebih titik akses jaringan menyambungkan  pengguna nirkabel ke jaringan berkabel. LAN nirkabel adalah suatu jaringan nirkabel yang menggunakan frekuensi radio untuk komunikasi antara perangkat komputer dan akhirnya titik akses yang merupakan dasar dari  transiver radio dua arah yang tipikalnya bekerja di bandwith 2,4 GHz (802.11b, 802.11g) atau 5 GHz (802.11a). Kebanyakan peralatan mempunyai kualifikasi Wi-Fi, IEEE 802.11b atau akomodasi IEEE 802.11g  dan menawarkan beberapa level keamanan seperti WEP dan atau WPA. Sejarah WLAN diharapka

Meraup Dolar dari internet

Kadang kita kebingungan untuk menaruh file-file yang berkapasitas besar untuk di bagikan ke orang lain atau teman kita. Apalagi bagi anda yang baru menggeluti dunia Blogger. Nah.... pada episode kali ini saya akan membahas tentang tempat penyimpanan file hosting yang super gratis.. Bagaimana caranya..? Ada banyak media penyimpanan yang gratis di dunia maya ini yaitu Ziddu.com , Rapishare, Bizhat, dan masih banyak lagi. Sekarang saya akan membahas tentang ziddu.com kenapa...? karena di ziddu selain gratis kita juga akan mendapatkan bayaran dari file hosting tersebut jika file kita di download orang lain atau teman kita. Dari setiap file yang di download kita akan mendapatkan $0.001 per satu kali download dan bukan hanya itu saja kita akan mendapat bayaran jika kita merekomendasikan orang lain atau teman untuk menjadi member di ziddu.com sebesar $0.01. cara pendaftaranya pun tidak sulit sama seperti kita membuat email atau facebook. Lalu Pembayarannya Bagaimana...? Pembayaran dari zi

Fungsi Marquee

Setelah kita mempelajari dasar-dasar dari html sekarang kita akan membahas pengembangannya yaitu membuat teks berjalan dengan menggunakan fungsi dari marquee. Langsung saja kita menulis contoh script nya di bawah ini pada notepad : <html> <head> <title>Marquee</title> <body> <p>Tulisan ini Diam Tidak Bergerak</p> <p><marquee>Tulisan Ini tidak Diam Alias Bergerak</marquee></p> </body> </head> </html> Lalu simpan dengan nama "file.html" dan jalankan dengan IE, Mozilla Dll.

Dasar Tag HTML

Bagian terpenting dari tag HTML adalah tag yang mendefenisikan Headings, paragraphs dan line breaks.Cara yang terbaik untuk belajar HTML adalah dengan cara mencoba Contoh-contoh. Saya sudah mempersiapkan beberapa contoh yang dapat Anda coba seperti cara-cara yang telah dijelaskan pada halaman sebelumnya. Contoh programnya sudah tersedia pada Disket Latihan. Dengan adanya file-file ini maka diharapkan Anda dapat bekerja dan mencoba lebih praktis dan cepat. File aslinya dibuat dengan extension “namafile.txt”, dengan maksud bila Anda melakukan perubahan, maka yang Anda ubah adalah pada file HTML. Oleh sebab itu langkah pertama adalah Open file Asli dan Save menjadi file HTML dan kemudian Anda dapat melakukan perubahan. Lakukan percobaan untuk contoh-contoh berikut : Dokumen HTML yang sangat sederhana Contoh ini adalah sebuah dokumen HTML yang sangat sederhana, dengan jumlah tag yang minimal. Contoh ini mendemonstrasikan, bagaimana sebuah text yang diapit oleh elemen body d

Kumpulan Ebook Gratis

E Book Tutorial Corel Draw | Cara Ampuh Flash MX | Jaringan Komputer | Visual Basic | Flash MX | Membuat Instalan | Belajar PHP | Jaringan Komputer 2 | PhotoShop | Internet Gratis | Jaringan Komputer 3 | JavaScript | Belajar HTML

Membuat Blog dengan Blogger

Pengertian Blog Blog atau Weblog adalah buku harian online yang diisi secara terusmenerus secara periodik. Blog pada awalnya hanya dimiliki oleh artis dan selebriti saja karena pada saat itu membuat blog membutuhkan banyak biaya, meliputi pembuatan desain, pembelian domain, sewa hosting sampai dengan maintenance blog itu sendiri. Disamping itu diperlukan pengetahuan khusus tentang bahasa pemrograman internet seperti PHP dan MySQL. Namun, sesuai dengan perkembangan jaman, belakangan ini sudah banyak beredar situs-situs yang menyediakan blog secara gratis tanpa harus mengerti bahasa pemrogramannya. Salah satunya adalah Blogger.com yang mempunyai pengguna paling banyak karena kemudahan dalam pengelolaan template sehingga sesuai dengan yang kita inginkan. Persyaratan Membuat Blog 1. E-mail Sebelum membuat blog kita harus mempunyai account E-mail yang aktif, bisa dari Yahoo.com, Plasa.com, Telkom.net, dan lain-lain. Bila belum punya E-mail, silakan daftar terlebih dahulu. 2. Koneksi Interne

Perkenalan HTML

Elemen - elemen HTML Dokumen HTML terdiri dari File Text yang dibuat dengan berbagai elemen (unsur/dasar) HTML. Elemen-elemen HTML didefenisikan dengan menggunakan berbagai Tag Tag-tag HTML Tag HTML digunakan untuk memberikan tanda pada elemen HTML Tag HTML diapit oleh tanda dengan dua buah karakter < and > Diantara dua karakter yang diapit disebut sebagai “ angle brackets” Biasanya Tag HTML terdiri dari sepasang tanda seperti <b> dan </b> Tag yang pertama dari pasangan tersebut adalah “ start tag ”, dan yang kedua adalah “ end tag ”. Tulisan (text) diantara start dan end tags adalah “ element content ”. Tag HTML tidak mempermasalahkan huruf besar atau kecil <b> artinya sama dengan <B> Elemen- elemen HTML Contoh Membuat Halaman HTML : <html> <head> <title>Judul page</title> </head> <body> Tulis isi halaman html di dalam tag body. <b>Tulisan ini menggunakan bold</b> </body> </html>

Dunia Maya

Siapa yang tidak ingin memiliki situs pribadi yang penuh dengan animasi flash mengagumkan? Tetapi boro-boro menggunakan flash, menguasai HTML saja sudah sangat menyulitkan. Namun kini, Anda tidak perlu lagi menyewa seorang programmer ahli untuk melakukannya. Wix.com, adalah sebuah situs yang menyediakan engine untuk membangun situs berbasis flash milik Anda sendiri. Di situs ini, Anda dapat menggunakan 1 dari 100 template flash yang sudah ada, atau bahkan membuat sendiri template yang sesuai dengan selera Anda. Selain untuk personal, Anda juga dapat menggunakan Wix.com untuk membangun situs perusahaan, memodifikasi halaman Myspace Anda yang sudah ada, sampai membuat portofolio berbasis flash untuk hasil karya seni ataupun profil band. Merasa situs hasil buatan Anda masih juga kurang menawan? Konsultasikan dengan desainer pro dari Wix yang siap membantu memberikan sentuhan pada situs Anda. Jadi, jika Anda gatal ingin memiliki situs yang tampil penuh gaya, kunjungi Wix.com sekarang.

Kelebihan dan Kekurangan Windows 7 (Versi Beta)

Windows telah mengeluarkan salah satu produk yang bisa dibilang spesial karena mempunyai target yang tinggi,yaitu menjadi sistem operasi yang paling diandalkan microsoft di pasaran untuk tahun tahun ke depan.Produk ini diberi nama windows 7.Dengan jangka waktu peluncuran yang tidak begitu jauh dengan windows vista,microsoft berani mengambil resiko. Tentunya sebelum memakai sistem operasi ini,anda harus tahu plus minus dari sistem operasi ini sehingga tidak terjadi kesulitan di kemudian hari. Kelebihan dari windows 7(versi beta) antara lain : 1. proses boot/shut down lebih cepat 2. konsumsi daya CPU, hard disk (HD) dan memori yang dibutuhkan system service lebih sedikit 3. Mengoptimisasi prefetching baik untuk HD maupun SSD 4. Tampilan Lebih bagus terutama dari segi 3 demensinya yang menonjol 5. Fitur sekurity yang benar-benar ketat. 6. Sistem file yang lebih mendetail dan teratur meskipun masih tampak asing. 7. Tanpa harus menginstall driver jika hardware tsb sudah dikenali oleh window

Instalasi Windows XP Melalui USB

Jakarta - Pembaca, saat ini, keberadaan laptop mungil tengah menawan hati sebagian besar pengguna komputer jinjing. Bagaimana tidak? Walaupun terkadang spesifikasi sebuah subnotebook tidak semumpuni notebook-notebook berukuran lebih besar, ukurannya yang mini dan kemampuannya yang dapat mengakomodasi kebutuhan berkomputer sehari-hari menjadikan subnotebook sebagai salah satu gadget yang sangat diminati, disamping harganya yang lebih terjangkau, tentu saja. Nah, salah satu usaha produsen subnotebook untuk "merampingkan" produknya adalah dengan meniadakan perangkat optical drive, seperti CD-ROM/RW atau DVD-ROM/RW. Komponen yang digunakan untuk mengakses keping CD atau DVD ini memang cukup menyita ruang dan sumber daya. Sebagai konsekuensinya, pemilik subnotebook tak dapat mengakses CD atau DVD di subnotebook-nya, atau terpaksa membeli external optical drive yang tetap dijalankan via port USB yang tersedia. Salah satu masalah yang timbul akibat ketidaktersediaan optical drive pa

Jenis - Jenis Hardisk

Hardisk bisa disebut juga hard drive, fixed disk, HDD, atau cukup hardisk saja, adalah media yang digunakan untuk menyimpan file sistem dan data dalam komputer. Hardisk terdiri atas tiga bagian utama, yaitu piringan magnetik, bagian mekanis, serta head untuk membaca data. piringan tersebut digunakan untuk menyimpan data, sedangkan bagian makanis bertugas untuk piringan tersebut. Jenis Hardisk bermacam-macam, tergantung pada kategori yang digunakan. misalnya berdasarkan jenis interfacenya, tingkat kecepatan transfer data, serta kapasitas penyimpanan data. Jenis interface yang terdapat dalam hardisk bermacam-macam, yaitu ATA (IDE, EIDE), Serial ATA (SATA), SCSI (Small Computer System Interface), SAS, IEEE 1394, USB, dan fiber channel. Jenis interface menentukan tingkat data rate atau kecepatan transfer data. Misalnya Hardisk SCSI memiliki kecepatan transfer lebih kurang 5 MHz, artinya mampu mentransfer data hingga 5Mb per detik. di antara sekian banyak jenis interface, hanya 3 jenis hard

Optimalisasi Kenerja Windows XP

Mematikan Fungsi Auto run dan Autoplay Autorun dan autoplay selain berfunsi Mengoptimalisasi kenerja windows XP juga dapat memperlambat serangan Virus (ingat hanya memperlambat bukan menghabat). Kerena, autorun dan autoplay memperlebar celah masuknya virus kedalam system operasi anda. Dengan di matikannya fungsi autorun dan autoplay berarti kita harus bekerja dalam membuka drive instalasi baik melalui CD atau Flasdisk dll. Bagaimana Cara nya silahkan baca dibawah ini: Klik menu start - Run Pada tab open ketikan gpedit.msc setelah muncul jendela group policy, klik administratif template Klik ganda folder system yang terdapat pada jendela disampingnya Cari tulisan turn off auto play, lalu klik ganda akan muncul jendela pop up turn off auto play properties pilih enabled klik menu pull down yang terdapat pada tab turn off auto play on, kemudian pilih all drive untuk mematikan autoplay pada semua drive klik OK jika sudah lakukan hal yang sama pada menu administrative templates yang terdapat

Trik Mempercepat Booting PC

Ada banyak cara untuk mempercepat kinerja PC kita. Terlebih khusus dalam masalah booting, memang tidak semuanya saya muat dalam Website ini. Insya Allah akan saya muat dengan cara perlahan-lahan atau berkala. kerana setaip trik yang saya dapat tidak langsung saya berikan kepublik. terlebih dahulu saya akan coba atau praktekan di PC saya, untuk mencegah adanya Mal Praktek. hehehe kaya dokter aja. Untuk trik kali ini sangatlah mudah. yaitu, kita hanya masuk ke windows explorer. Di dalam windows explorer kita menuju drive C:\windows didalam folder windows cari folder yang bernama prefecth kemudian hapus semua file yang ada di dalam folder prefecth. Ingat hanya isi nya bukan folder nya. Restartlah komputer anda dan buktikan sendiri. Lakukanlah secara rutin minimal 3 hari sekali anda menghapus file-file yang terdapat di dalam folder prefecth. perlu di ketahui trik-trik yang saya suguhkan di dalam website ini hanya mendukung untuk windows xp, bukan untuk OS lain.

Konfigurasi Booting

Kita dapat mempersingkat waktu tunggu ketika menghidupkan komputer dan kita bisa menghilangkannya sama sekali, agar kita tidak usah menunggu lama. Caranya: klik kanan My Computer lalu pilih properties kemudian akan muncul jendela pop up system properties. pilihlah menu advaced. klik tombol setting yang ada di dalam box startup and recovery akan muncul kembali jendela popup startup and recovery. Pada box system startuptetntukan waktu tampilan menu boot yang kita inginkan jika anda tidak ingin adanya waktu tunggu boot menu, matikan menu option time to display list of operating system dengan cara menghilangkan tanda check listyang terdapat dalam check box time to display list of operating system. ---O0SELAMAT MENCOBA0O---

MEMPERCEPAT WAKTU BOOTING

P ertemuan pertama ini saya akan membahas bagaimana membuat windows dapat bekerja lebih maksimal, cepat, ringan dan aman baik dari jangkauan virus ataupun dari jangkauan orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Dalam pembahasan ini juga akan membahas tentang modifikasi-modifikasi yang akan mempermudah anda dalam menggunakan operasi windows seperti membuat shortcut untuk membersihkan my recent document secara cepat, atau membuat key agar anda dapat memanggil sebuah program aplikasi secara mudah dan cepat serta modifikasi-modifikasi lainnya yang mungkin berguna untuk anda. EMPERCEPAT WAKTU BOOTING mengurangi startup dengan msconfig Bagaimana caranya...? Silahkan pelajari di bawah ini: Start lalu pilih run Pada tab open ketik msconfig setelah muncul jendela system configuration utility, klik menu startup pada kolom startup item terdapat nama-nama program. lalu hilangkan ceklist pada program-program yang tidak diperlukan. seperti; printer, winamp, realplayer, nero atau pr